Page 29 - Media Pembelajaran Materi Perubahan Lingkungan_Neat
P. 29

29









                         06                      MATERI PEMBELAJARAN



















                              b. Penanganan Limbah Berdasarkan Wujudnya





                                    1)    Penanganan Limbah Cair




                                          a) Limbah Domestik




                                                Dibedakan  menjadi  2  yaitu  tidak  berbahaya

                                                (contohnya  air  cucian  beras)  dan  berbahaya

                                                (contohnya tinja manusia). Penanganan limbah tinja


                                                manusia sebagai berikut:







                                                                                             Tangki  Septik  Konvensional

                                                                                             merupakan  bak  kedap  air  yang


                                                                                             dilengkapi  pipa  ventilasi  dan

                                                                                             lubang kontrol.





                                                 Sumber: https://www.kompas.com




                                                                                             Tangki Septik Biofilter (up-flow


                                                                                             filter)            terdiri             atas            bak

                                                                                             pengendap,  ruang  media  filter


                                                                                             dan ruang resapan.


                                                 Sumber: https://www.kompas.com





                                                                                             Instalasi  Pengolahan  Limbah


                                                                                             Cair Domestik (IPLCD) Biasanya

                                                                                             di kantor, restoran dan hotel.









                                              Sumber:  https://dpu.kulonprogokab.go.id




                  BACK                                                                                                                 NEXT
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34