Page 29 - LKPD_Febrina Rizki_18033093
P. 29

LKPD Fisika                                        SMA Kelas XI Semester 2

                             10.






                                       Mari Tingkatkan Literasi Data





                             Setelah  Ananda  melakukan eksperimen tentang  gelombang bunyi tersebut, anda
                             dapat:


                                    1.     Mengolah  data  tiap tabel yang didapat  sesuai  rumus  yang telah

                                    dipelajari

                                    2.     Buatlah kesimpulan dari hasil percobaan





                                    Technology



                          Konsep getaran sudah sagat banyak digunakan dalam sebuah teknologi, coba saja

                   kamu  cari  di  internet  teknologi  yang  menggunakan  getaran  dan  frekuensi.  Dengan

                   menggunakan getaran dan frekuensi pada teknologi sehingga  dapat memberikan banyak
                   manfaat bagi manusia. Salah satu contoh alat yang menggunakan getaran dan frekuensi

                   yang banyak manfaatnya adalah Ultrasonik Cleaner (Alat steril)).

                          Ultrasonic  cleaner  pada  umumnya  memiliki  lebih  dari satu  frequensi  ultrasonik.

                   Sehingga  untuk  mencapai  kebersihan  maksimal,  proses  frekuensi  akan  menggunakan

                   40/70/170  untuk  pembersihan  secara  bertahap.  Frekuensi  umum  yang  biasa  digunakan
                   adalah  antara  20-40  KHz  untuk  pembersihan  peralatan  berat  seperti  blok  mesin  dalam

                   industri  otomotif.  Sedangkan  frekuensi  4-70  kHz  digunakan  untuk  pembersihan  umum
                   peralatan medis, peralatan optik, dan merupakan frekuensi optimal untuk membersihkan

                   partikel kecil seperti virus, bakteri, DNA yang menempel, dan lainnya.










                                                              2
                                                              3
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34