Page 13 - COMPRO YLO
P. 13

G           BIAYA







                                   Biaya jasa hukum dapat terdiri dari lawyer

                            fee, operational fee, dan succes fee.                   Biaya jasa

                            hukum  dimusyawarahkan  dengan  KLIEN,  baik

                            mengenai jumlah maupun cara pembayarannya,
                            dengan  memperhatikan  lingkup  pekerjaan,

                            bentuk  dan  nilai  pekerjaan,  serta  tingkat

                            peradilan,       institusi,      atau  pihak  yang  terkait

                            dengan           penyelesaian             pekerjaan            yang
                            dikuasakan  oleh  KLIEN,  serta  kemampuan

                            KLIEN.  Pembiayaan  ini  akan  dituangkan  dalam

                            Perjanjian  Kerja  dengan  KLIEN,  sehingga  KLIEN
                            tidak  perlu  mengkhawatirkan  adanya  biaya-

                            biaya tambahan.

































                                                                                   Hal 12 dari 13
   8   9   10   11   12   13   14   15