Page 58 - E-MODUL AUTOCAD 2010 V.1.2
P. 58

E-MODUL AJAR AUTOCAD 2010
                                                                     MUHAMMAD RIZQI ADISYAH PUTRA             2023


                                 Metode  Lengthen  –  Delta  –  Angle,  untuk  memperpanjang  sebuah  objek

                         lengkung dari posisi titik terakhir seperti dalam Gambar 3.11

                         Langkahnya sebagai berikut :
                         Command : lengthen atau len 

                         Select an object or [DElta/Percent/Total/DYnamic] : ketik de 

                         Enter delta length or [Angle] <0.0000> : ketik A 

                         Enter delta angle <0> : ketik 25º 
                         Select  an  object  to  change  or  [Undo]  :  klik  titik  ujung  garis  (T1)  untuk

                         mengakhiri.

















                              Gambar 3. 11 Perpanjangan Objek dengan Lengthen – Delta – Angle



                     3.  Lengthen – Percent

                                Metode Lengthen Percent digunakan untuk mengubah total panjang pendek dari

                         sebuah objek berdasarkan nilai persentase dari panjang ukuran awal. Nilai awal objek
                         sebelum diubah adalah 100 %, apabila memperpanjang nilainya harus diatas 100 %,

                         sebaliknya nilai 0 – 100 % objek akan diperpendek seperti Gambar 3.12

                         Langkahnya sebagai berikut :
                         Command : lengthen atau len 

                         Select an object or [DElta/Percent/Total/DYnamic] : ketik P 

                         Enter percentage length <10> : ketik nilai 55 % untuk memperpendek ukuran,
                         atau ketik 120, untuk memperpanjang ukuran 

                         Select  an  object  to  change  or  [Undo]  :  klik  titik  ujung  garis  (T1)  untuk

                         mengakhiri.
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63