Page 15 - e modul matematika
P. 15

AYO
                                                              O
                                                A A    Y      O
                                                       Y


                                   BERN
                                   BERNALARALAR
                                                                ALAR
                                   BERN



                  A. Konsep Dasar Menghitung Volume
                      Hari  ini  kita  akan  belajar  tentang  cara  menghitung  volume  dua

                      bangun ruang yang sangat umum, yaitu kubus dan balok. Kenapa kita
                      perlu  belajar  ini?  Karena  konsep  volume  sangat  berguna  dalam

                      kehidupan  sehari-hari,  misalnya  ketika  kita  ingin  menghitung
                      kapasitas  sebuah  kotak.  Baik  balok  maupun  kubus  dapat  diurai

                      menjadi  susunan  kubus-kubus  kecil  dengan  ukuran  yang  sama.
                      Volume balok dan kubus dapat dihitung dengan menghitung jumlah

                      kubus kecil yang menyusunnya.
                  B. Menghitung dengan Satuan Kubus Kecil























                      Volume Balok dan Kubus dengan Kubus Satuan

                      1.  VOLUM BALOK
                          Cara  menentukan  volume

                          balok dengan kubus satuan,
                          yaitu  dengan  memasukkan

                          kubus-kubus  satuan  dalam
                          ruang balok transparan.






                        Seorang  siswa  sedang  memasukan  kubus  satuan  memenuhi
                          kotak berbentuk  balok.
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20