Page 2 - Hukum Nun Mati dan Tanwin
P. 2
Hukum Idzhar
• Izhar merupakan hukum bacaan yang dibaca jelas
ketika nun mati atau tanwin bertemu dengan salah
satu dari enam huruf halqi (tenggorokan)
‘
)
,
)
,
,
)
)
,
,
• hamzah ء)ha ـه)ha ح)kha ) خ)ain ) عghain غ)
Huruf-huruf ini disebut halqi karena makhraj (tempat
keluarnya suara huruf) tersebut adalah kerongkongan