Page 8 - Khafidhotun Rofiah
P. 8

Perbedaan bentuk tubuh





                                                                         hewan disekitar kita













                           B. Jenis Hewan







                                       Hewan-hewan yang memakan tanaman sering disebut



                                dengan  herbivora.  Hewan-hewan  yang  memakan  hewan



                                lainnya disebut dengan karnivora. Nah ada juga hewan yang



                                memakan  tumbuhan  maupun  hewan  lainnya,  disebut



                                hewan omnivora.














                                                                                               Karnivora
















                                                                                       Karnivora adalah sebutan




                                                                                untuk  hewan  pemakan  daging.





                                                                                Karnivora  pandai  memburu




                                                                                mangsanya,                                           sering                          disebut





                                                                                predator.                                           Hewan                                      yang




                                                                                termasuk  dalam  kelompok  ini





                                                                                adalah                                    singa,                                harimau,




                                                                                komodo,  elang,  hiu,  ular,  dan





                                                                                masih  banyak  lagi.  Ciri-cirinya,




                                                                                punya  cakar  atau  kuku  yang





                                                                                tajam,  gigi  taring  yang  tajam





                                                                                untuk merobek mangsa, hingga




                                                                                indra                                penglihatan                                                  dan




                                                                                penciuman yang tajam.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12