Page 17 - Buku Murid Bahasa Indonesia untuk SD_MI Kelas IV (Edisi Revisi) - Fase B
P. 17

Berdiskusi



















































                  Diskusikan bersama, seperti apakah hubungan kakak-adik yang baik?

                  Pertanyaan berikut dapat menjadi panduan.
                  1.  Menurutmu, bagaimana perasaan Lala setelah memberikan bajunya

                      kepada Kiki?
                  2.  Apakah kamu juga punya adik? Bagaimana perasaanmu jika barang

                      kepunyaanmu diminta adik?
                  3.  Bayangkan dirimu sebagai Kiki. Bagaimana perasaanmu jika memiliki kakak
                      seperti Lala?


                      Acungkan tangan jika kamu ingin menyampaikan pendapat dan jangan
                  menyela jika guru atau temanmu sedang berbicara.








                                                                                  Bab 1 | Sudah Besar   7
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22