Page 95 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas IV - Fase B
P. 95

Gambar 3.3  Kegiatan di Bank Sampah



                          No.     Kegiatan/Aktivitas                    Nilai-Nilai Pancasila

                           1        Memilah sampah             Saling membantu dan bekerja sama
                           2

                           3
                           4
                           5





                                Ayo, Berkreasi



                      Perhatikan gambar kegiatan

                      perayaan hari Kemerdekaan
                      Republik     Indonesia     dengan
                      saksama. Buatlah kelompok
                      terdiri    dari     4–5     orang.

                      Diskusikan       rencana      yang
                      akan kalian lakukan dalam
                      menyambut hari kemerdekaan
                      RI.   Setiap   anggota      berhak

                      menyampaikan pendapatnya
                      untuk berbagi tugas dan peran
                      sesuai kesepakatan bersama.




                                                                           Bab 3 Kerja Sama di Lingkunganku   77
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100