Page 22 - E-MOD I-K SAINS K7
P. 22

6. Ekskresi

                        Makhluk hidup
                        mengeluarkan zat-zat

                        sisa hasil metabolisme

                        yang tidak lagi
                        dibutuhkan, seperti urin,

                        keringat, atau gas                        Video 6. Angsa Melakukan Ekskresi

                        karbon dioksida.                          (Sumber: Canva)

                     7. Bergerak

                        Makhluk  hidup  memiliki  kemampuan  berpindah

                        tempat dari satu tempat ke tempat lainnya. Gerak ini

                        terdiri  dari  gerak  pasif  sebagai  contoh  pada
                        tumbuhan dan gerak aktif pada kelompok hewan.

                         (a)                                     (b)












                         Video 7. (a) Perkembangbiakan Aseksual-Bakteri (b) Perkembangan
                         Biakan Seksual (Ovipar)-Ayam


                     8. Adaptasi
                        Adaptasi  merupakan  salah  satu  kunci  utama

                        kelangsungan  hidup  makhluk  hidup  di  berbagai
                        kondisi  lingkungan.  Baik  adaptasi  fisik,  perilaku,

                        maupun  habitat,  semuanya  membantu  makhluk

                        hidup  menghadapi  tantangan  yang  ada  di  alam.
                        Berikut  ini  video  penjelasan  terkait  adaptasi  pada

                        makhluk hidup.











                                                                                                               7
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27