Page 12 - INSTALL COMPUTER
P. 12
anda hanya ingin menginstall windows saja, maka yang perlu anda lakukan hanya mendelete
dan memformat partisi drive C, maka data pada drive lainnya akan aman. Hal ini jugalah
kenapa hardisk perlu dipartisi.
9. Langkah selanjutnya setelah anda melakukan proses partisi, yaitu computer akan
melakukan proses installasi windows.
Pada proses ini membutuhkan waktu yang agak lama. Jadi silahkan anda tunggu
sampai proses installasi windows selesai. Apabila proses ini telah selesai maka akan
muncul seperti gambar dibawah ini. Apabila telah muncul seperti gambar dibawah ini
maka proses inti installasi windows pada computer anda telah selesai dilakukan,
walapun masih ada tahapan lainnya yang harus dilakukan pengturan.