Page 8 - e-booklet gelombang mekanik ( Nadila Tri Sagita)
P. 8
AYO BERHIPOTESIS <flexibility>
Pernahkah kamu berpikir, mengapa pergerakan air laut termasuk
kedalam gelombang mekanik? Lalu bagaimana hubungan antara
gelombang air laut dengan konsep gelombang mekanik? Bagaimana
hubungan kecepatan, panjang gelombang dan frekuensi dalam sebuah
gelombang?
Jawaban:
https://docs.google.com/forms/d/101l22_XbZEYd775Gs9TlOaHWphE3nsFh
vKh3M_aVWo4/edit?hl=id
AYO BERDISKUSI <originality>
Setelah kalian membuat hipotesis atau merumuskan masalah,
selanjutnya kalian membuktikan hasil hipotesis tadi dengan melakukan
kegiatan diskusi ini di dalam kelompok yang terdiri dari 4 atau 5 orang.
Bangun kerjasama, kekompakkan dan komunikasi yang baik antar
anggota kelompok. Carilah refrensi sebanyak mungkin, oleh dengan
membaca buku, mencari di internet atau dapat menonton video dibawah
ini dan bahan pendukung lainnya!
Gelombang Tsunami https://www.youtube.com/watch?v=lRnGoPj0O-0
Gelombang Air Laut https://www.youtube.com/watch?v=zlqreROT5CQ
Jawaban:
https://docs.google.com/forms/d/101l22_XbZEYd775Gs9TlOaHWphE3nsFh
vKh3M_aVWo4/edit?hl=id
4