Page 9 - Produk E-MODUL Segiempat
P. 9

Jenis dan Sifat Segiempat                                       Kegiatan Belajar 1
                          Jenis dan Sifat Segiempat




                               Stimulation                                       Memberi contoh dan

                                                                                       non contoh


                     Tontonlah video berikut sembari membaca teks di bawah!









                                  https://youtu.be/NkPpqbGjn1Q?si=RaBoBLOSqL0-sW47

                     Pantai Panjang merupakan pantai yang memiliki garis pantai terpanjang

                     di Indonesia. Pantai ini terletak sekitar 4 km dari pusat kota Bengkulu,

                     memiliki garis pantai mencapai 7 km dan lebar pantai sekitar 500 meter.
                     Jika kebanyakan pantai di sekitarnya itu ditumbuhi dengan deretan pohon

                     kelapa, Pantai Panjang justru ditumbuhi dengan pohon pinus dan pohon

                     cemara.















                                                  Gambar 1. 1 Pantai Panjang
                     Pada  gambar  terdapat  unsur  matematika,  yaitu  bagian  yang  ditandai

                     dengan warna merah. Permukaan bangun tersebut merupakan salah satu

                     contoh segiempat dalam kehidupan sehari-hari. Selain pada gambar di

                     atas,  ada  banyak  sekali  bangun-bangun  yang  berbentuk  segiempat  di

                     sekitar  kita.  Coba  perhatikan  sekitarmu  dan  cari  benda-benda  yang
                     berbentuk  segiempat.  Apa  saja  benda  tersebut?  Diskusikan  dengan

                     temanmu!





                                                           1
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14