Page 3 - E-Book Ikatan Kimia-I Gede Ariyasa
P. 3
I Gede Ariyasa Ikatan Kimia
Kata Pengantar
Puji Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang
Mahasa Esa, karena atas karuniaNya, akhirnya
ebook ini dapat diselesaikan. E-book ini
merupakan e-book mata pelajaran IPA untuk
siswa SMP Kelas IX tentang Ikatan Kimia.
Terima kasih kepda Bapak Randi Pratama M., S.Pd.,
M.Pd., Direktur Pusat Pengembangan Pendidikan dan
Penelitian Indonesia (P4I) dan Bapak Lendi Ike
Hermawan, S.Pd., Narasumber dalam Kelas Virtual
Naisonal Guru Inovatif Indonesia "Pelatihan Desain E-
Book dengan Canva". atas ilmu, motivasi, dan
dukungannya dalam penyusunan e-book ini.
Penulis menyadari, e-book ini
masih banyak kekurangannya.
Namun demikian besar harapan
penulis, e-book ini dapat memberi
manfaat untuk kita semua. Untuk
itu kritik dan saran yang
konstruktif tentu sangat dihargai.
Salam
Singaraja, Maret 2022
Penulis
Daftar isi 3