Page 91 - Revisi Komik Willy Akmansyah Lubis
P. 91
Baiklah
ayahanda.
Wahai
puteraku, jika
nanti ajalku
datang engkau
harus siap
meneruskan
kekuasaan
ini...
Sebelum meninggal dunia, Orkhan telah mewarisi kekuasaannya
kepada putera keduanya yang bernama Murad I. Hingga pada
tahun 761 Orkhan menghembuskan nafas terakhirnya
sebagai Sultan kedua Daulah Usmani.