Page 20 - E-Modul Interaktif Perkembangan Teori Atom
P. 20

Rangkuman Pembelajaran 1














                            Konsep tentang atom pertama kali dikembangkan oleh Jhon Dalton melalui

                      model bola pejal yang menyatakan bahwa atom merupakan partikel terkecil
                      yang  tidak  dapat  dibagi  lagi.  Kemudian  muncul  model  atom  J.  J.  Thomson

                      untuk  menyempurnakan  model  atom  sebelumnya.  Thomson  memodelkan
                      atom seperti roti kismis karena atom terdiri materi yang bermuatan positif dan

                      di  dalamnya  tersebar  electron.  Selanjutnya  model  atom  Thomson  diperbaiki

                      lagi  oleh  Rutherford.  Rutherford  menyatakan  bahwa  atom  terdiri  atas  inti
                      bermuatan  positif  yang  sangat  kecil  dan  dikelilingi  oleh  elektron  yang

                      bermuatan negatif.














































   15
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25