Page 19 - FLIPBOOK PDF PUTRI AULIANY SIREGAR
P. 19

16












     - Rumus Luas Permukaan Balok = 2 x ((p x l) + (p x t) + (l x t))

     - Rumus Volume Balok = p x l x t
                6
     4. Limas
     - limas dapat diartikan sebagai salah satu bangun ruang sisi datar

          yang dibatasi oleh sebuah sisi alas yang berupa segibanyak dan

          sisi-sisi tegak yang berbentuk segitiga. Salah satu titik sudut dari
          masing-masing segitiga tersebut bertemu pada satu titik yaitu titik

          puncak limas.

     - Rumus Luas Permukaan Limas = L. Alas + L. Sisi tegak

     - Rumus Volume Limas = 1/3 x L. Limas x tinggi
     5. Prisma

     - Prisma adalah bangun ruang yang punya bidang alas dan bidang

          atas sejajar serta kongruen
     - Rumus  Luas  Permukaan  Prisma  =  2  x  (L.  alas)  x  (K.  alas  x

          tinggi)

     - Rumus Volume Prisma = L. alas x tinggi


     Keterangan :

     p = panjang balok
     l = lebar balok

     t = tinggi balok

     s = sisi
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24