Page 5 - BAHAN AJAT HANDOUT
P. 5
d) Prisma Segienam
Contoh prisma segienam dalam
kehidupan sehari-hari yaitu batu ubin
yang terbuat dari semen dan dibentuk
seperti prisma segienam. Kita bisa
dapatkan diteras rumah atau dijalan
umum.
Gambar 4. Paving Block (Ubin)
Link Materi Prisma
https://www.quipper.com/id/blog/mapel/matematika/prisma-
matematika-kelas-8/amp/
3. Pengertian Limas
Limas adalah bangun ruang yang alasnya berbentuk segi banyak (segitiga,
segiempat, segilima, segienam) dan bidang sisi tegaknya berbentuk segitiga yang
berpotongan pada satu titik (Ma’rifah, 2011: 41). Titik potong dari sisi-sisi tegak
limas disebut titik puncak limas.
5