Page 18 - 5 - Elastisitas Penawaran
P. 18

Kunci Jawaban

     Berikut kunci jawaban dari soal essay diatas yaitu sebagai berikut :


     1.  Elastisitas  penawaran  adalah  ukuran  yang  menunjukkan  seberapa

         responsif  jumlah  barang  yang  ditawarkan  oleh  produsen  terhadap

         perubahan harga barang tersebut. Konsep ini membantu memahami


         bagaimana  perubahan  harga  memengaruhi  jumlah  barang  yang

         ditawarkan di pasar.

         Penawaran  elastis  terjadi  ketika  perubahan  harga  menyebabkan


     2.  perubahan  yang  signifikan  dalam  jumlah  barang  yang  ditawarkan.

         Koefisien elastisitas penawaran untuk barang ini lebih besar dari 1.

         Sebaliknya, penawaran inelastis terjadi ketika perubahan harga hanya


         menyebabkan  perubahan  kecil  dalam  jumlah  barang  yang

         ditawarkan, dengan koefisien elastisitas kurang dari 1.


     3. Diketahui:

         % ΔQs : 15%


         % ΔPs : 10%




         Ditanya :


         berapa Es = ...?











         Jadi,  karena  koefisien  lebih  besar  dari  1,  maka  penawaran  bersifat

         elastis.






                                                                                                            8
   13   14   15   16   17   18   19   20   21