Page 19 - E-modul Kimia Berbasis Local Wisdom Materi Asam Basa_Neat
P. 19

Hal Yang Harus Diingat!!!









                                Apabila  kita  membicarakan  ion  hidrogen  dalam



                                                               +
                                larutan,  H  (aq),  yang  sebenarnya  kita  bicarakan



                                                                                                                                        +
                                tidak lain adalah ion hidronium, H3O   (aq).






















                     3. Teori Asam Basa Lewis





                                        Teori  asam  basa  yang  dikemukakan  oleh  Bronsted




                            Lowry mempunyai keterbatasan terutama untuk senyawa-



                                                                                                                                                    +
                            senyawa yang tidak mempunyai proton (H  ). Tahun 1932,





                            seorang  ilmuwan  bernama  Gilbert  Newton  Lewis




                            mengajukan  konsep  mengenai  asam  basa  yang  dinamai




                            asam lewis dan basa lewis.





                                        Asam  lewis  adalah  suatu  senyawa  yang  mampu




                            menerima (aseptor) pasangan elektron dari senyawa lain.





                            Sedangkan basa lewis adalah suatu senyawa yang mampu




                            memberikan  (mendonorkan)  pasangan  elektron  kepada




                            senyawa  lainnya.  Konsep  ini  memperluas  konsep  asam




                            basa Bronsted Lowry, sehingga mampu menjelaskan sifat





                            suatu asam atau basa untuk senyawa-senyawa yang tidak



                                                                                          +
                            mempunyai proton (H  )



























                                                                                                        8


                                                                                                         7
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24