Page 51 - e-module fluida statis model pembelejaran POE
P. 51
Benda yang mengapung dalam beberapa fluida dalam satu wadah
maka
∑
=
+ + + ⋯
3 3
2 2
1 2
=
Sumber: https://fhannum.files.wordpress.com/2011/12/archi1.png
Gambar 2.6 Benda mengapung dalam tiga fluida
b) Peristiwa Melayang
Benda yang tercelup dalam zat cair
Anilasi melayang
dikatakan melayang jika semua bagian
benda tercelup dalam zat cair dan
berada di pertengahan zat cair sehingga
volume benda yang tercelup (Vbf)
besarnya sama dengan volume benda
Perhatikan ilustrasi diatas! total (Vb).
Ketika benda mencapai keseimbangan antara gaya apung dan gaya berat
benda maka benda akan diam sehingga gaya apung (Fa) besarnya sama
dengan berat benda (w).
Fa = w
ρf g Vbf = ρb g Vb
ρf = ρb
karena saat benda mengapung Vb = Vbf , maka
ρf = ρb
45