Page 25 - BUKU ASESMEN PRAKTIK LAPANGAN PENJAS
P. 25

Self Poin
       NO        Materi             Indikator
                                                      1    2     3     4    5

                                Kontak bola terjadi
                                dengan sentuhan
                                halus jari-jari
                                (bukan telapak
                                tangan) diikuti oleh
                                dorongan dari lutut

                                Gerakan
                                mendorong bola
                                ke target diikuti
                                dengan lurusnya
                                lengan dan kaki
                                secara
                                bersamaan.
                                Jari-jari pemukul
                                mengepal/terbuka,
                                perkenaan pada
                                bagian bawah
                                bola.

       3.    Servis             Lemparan bola
                                tidak terlalu tinggi
                                atau rendah, dan
                                berada tepat di
                                atas kepala dan di
                                depan bahu.

                                Kontak bola terjadi
                                dengan telapak
                                tangan yang kaku
                                untuk
                                menghasilkan
                                pukulan yang kuat.









            22

                                              ASESMEN PRAKTIK LAPANGAN
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30