Page 20 - E-MODUL Laju Reaksi (Rifilia-Smirna-A)
P. 20

Percobaan III: Suhu


                       1)  Siapkan alat dan bahan yaitu, 3 gelas kaca berisi air (panas, suhu ruangan, dingin/es),
                          stopwatch, sendok dan gula.


                       2)  Secara bersamaan, masukkan satu sendok gula ke dalam gelas yang pertama, kedua
                          dan ketiga.


                       3)  Aduk satu per satu hingga gula larut dalam dalam air (pada masing-masing gelas)

                       4)  Catat waktu (larutan mana yang lebih cepat larut).





                       Percobaan IV: Katalis

                       1)  Siapkan  alat  dan  bahan,  yaitu  kompor,  spatula,  wajan,  air  sebanyak  200  ml  per

                          rebusan, daging. daun pepaya.


                       2)  Potong daging menjadi 2 potongan yang sama besar. Untuk potongan pertama direbus
                          secara telanjang, dan potongan kedua dibungkus dengan daun pepaya.


                       3)  Pasang kompor dan masukkan air, lalu setelah air mendidih letakkan daging potongan
                          pertama. Catat waktu setelah daging matang.


                       4)  Masukkan air dan setelah air mendidih letakkan daging potongan kedua. Catat waktu
                          setelah daging matang.






















                                                             13
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25