Page 9 - E-MODUL Laju Reaksi (Rifilia & Smirna)
P. 9
Dengan melihat rekasi tersebut, dapat diketahui bahwa jumlah reaktan akan
berkurang dan jumlah molekul produk akan bertambah seiring dengan bertambahnya
waktu. Laju reaksi dapat ditinjau dari berkurangnya jumlah molekul reaktan atau
bertambahnya jumlah molekul produk. Jadi untuk menyederhanakan laju reaksi pada
reaksi tersebut dapat dituliskan:
2. Hukum Laju
Dalam penentuan hukum laju, konsentrasi dari suatu reaktan sangat berpengaruh. Jika
ditinjau dari reaksi,
Hukum laju dapat dituliskan sebagai berikut:
Terdapat dua cara untuk menentukan persamaan laju reaksi yaitu dengan cara laju
awal dan dengan orde reaksi
2.1 Cara Laju Awal
Laju diukur pada saat awal reaksi untuk berbagai konsentrasi awal pereaksi.
Misalkan
Dengan konsentrasi awal A : [A] 0 dan konsentrasi awal B : [B] 0 maka persamaan
lajunya adalah
Logaritma persamaan tersebut menghasilkan
Konstanta laju reaksi adalah konstanta kesebandingan antara laju reaksi dengan
konsentrasi reaktan. Konstanta laju reaksi dapat dirumuskan sebagai berikut;
2