Page 52 - e-modul spldv
P. 52
U N I V E R S I T A S
P E N D I D I K A N G A N E S H A
Persamaan linear dua variabel adalah sebuah
persamaanyang mempunyai dua variabel, dengan masing-
masing variabel memiliki pangkat tertinggi satu (linear)
dan tidak ada perkalian di antara kedua variabel tersebut.
sedangkan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)
merupakan gabungan dari minimal dua Persamaan inear
Dua Variabel (PLDV). Dimana dua persamaan ini
berhubungan dan memiliki satu penyelesaian.
Profil Penulis
Adapun Identitas penulis, sebagai berikut :
Nama : Putu Paramitha Manik Valery
Instansi: Universitas Pendidikan Ganesha
Riwayat Pendidikan :
2008-2014
SD N 3 PENATIH
2014-2017
SMP N 10 DENPASAR
2017 - 2020
SMA N 7 DENPASAR
Jurusan IPA
2020 - sekarang
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
S1 Pendidikan Matematika
E-MODUL MATEMTIKA