Page 35 - Buletin Edisi Oktober 2021
P. 35
Jambi, 18 Oktober 2021. Kasubsi BKA, Rido Setiadi dan PK
Muda Marsono mengantarkan klien anak untuk
mendapatkan pelatihan kerja di Pokmas Lipas Bakso dan Mie
Ayam Ceker Darman. Pelatihan kerja ini bertujuan untuk
membekali klien anak sehingga ke depan mempunyai
keterampilan kerja yang bermanfaat pasca bebas dari LPKA
dan telah menjalani kehidupan normal di tengah masyarakat.
29

