Page 9 - E MAGAZINE JANUARI 2023
P. 9
Rupbasan Pangkalpinang Ikuti User Acceptance Test (UAT) Aplikasi Seraya
Oleh Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM
Pangkalpinang (19/1/2023)- Inspektorat “Aplikasi seraya ini sudah lebih actual atau
Jenderal Kementerian Hukum dan HAM RI telah kompleks dalam pendata dukungan terhadap harta
melaksanakan Soft Launching Aplikasi Sistem kekayaan yang dimiliki seluruh pegawai secara
Pelaporan Harta Kekayaan (SERAYA) pada Senin cepat, tepat dan juga sesuai kebutuhan orgnanisasi
tanggal 16 Januari Lalu. SERAYA dibuat sebagai dimana aplikasi ini merupakan bagian dari nilai2
pembaruan dari Sistem Pelaporan Harta Kekayaan kejujuran kita semua sebagai ASN juga merupakan
melalui aplikasi e-LHKASN. Proses pembinaan dalam melaporkan harta
Kegiatan ini merupakan lanjutan dari Soft kekayaan, jadi kita tidak usah takut waktu kita
lounching SERAYA dan Sosialisasi dan melaporkan sepanjang kita miliki dengan sah”,ujar
Kepmenkumham No.M.HH-1.PW.02.03 tahun 2022 Yayah.
yang sebelumnya telah dilaksanakan pada tanggal Melanjutkan sambutannya, yahya
16 Januari 2023. menyampaikan bahwa aplikasi ini sangat
Acara ini dibuka oleh Sekretaris Inspektur dibutuhkan dalam pembanguanan zona integritas
Jenderal Kemenkumham Republik Indonesia, menuju satker menjadi WBK/WBBM yang
Yayah Warani. Dalam sambutannya, Sekretaris menjadi satu dari unsur komponen pemenuhan
Inspektur Jenderal Kemenkumham Republik yang harus dipenuhi oleh satker. pelaporan yang
Indonesia menyampaikan bahwa Pelaksanaan dilaporkan semakin cepat semakin baik.
UAT Aplikasi SERAYA ini merupakan proses
pengujian yang dilakukan oleh pengguna User
dengan hasil output sebuah dokumen, dimana dari
33 Kantor Wilayah diambil sampling berjumlah 44
Pegawai adalah sebagai ujicoba Apakah aplikasi ini
nanti ada kendala dalam pelaksanaan dalam
membuat atau menyampaikan laporan di dalam
sistem sehingga dengan dukungan Bapak Ibu
Pegawai hari ini terkait apa saja yang didapatkan
dari informasi untuk kami segera melakukan
percepatan perbaikan.