Page 43 - MODUL KENS MATEMATIKA PELUANG Problem Based Learning _Neat
P. 43

13.  Jawaban: B
           Diketahui: Dalam 16 kali pelemparan sebuah uang logam diperoleh muncul sisi gambar 12 kali
           Ditanya: Peluang empirik muncul sisi angka
           Jawab:

           Muncul sisi angka = 16 − 12 = 4 dimisalkan   (  )
           Peluang empirik muncul sisi angka dimisalkan   (  )
                     (  )  4     1
             (  ) =    (  )  =  16  =
                                 4
           Jadi, peluang empirik muncul sisi angka pada koin adalah  .
                                                                         1
                                                                         4
      14.  Jawaban: D
           Diketahui:
           Dalam 25 kali pelemparan sebuah rubik diperoleh:
           3 kali muncul warna merah

           4 kali muncul warna kuning
           6 kali muncul warna hijau
           3 kali muncul warna biru
           5 kali muncul warna putih
           4 kali muncul warna ungu

           Ditanya: Peluang empirik muncul warna putih
           Jawab:
           Jumlah muncul warna putih 5 kali dimisalkan   (  )
           Peluang empirik muncul mata dadu genap dimisalkan   (  )
                     (  )   5    1
             (  ) =      =    =    = 0,2
                     (  )  25    5
           Jadi, Peluang empirik muncul warna putih adalah 0,2.
      15.  Jawaban: B
           Diketahui:Dalam 60 kali pelemparan sebuah koin biji karambol diperoleh muncul sisi angka 36
           kali

           Ditanya: Peluang empirik muncul sisi angka
           Jawab: Muncul sisi angka 36 kali dimisalkan   (  )
           Peluang empirik muncul sisi angka dimisalkan   (  )
                     (  )  36    12
             (  ) =    (  )  =  60  =  20
           Jadi, peluang empirik muncul sisi angka pada koin biji karambol adalah  .
                                                                                         12
                                                                                         20





                                                                                                                43
      Modul Kens

      E-Modul Problem Based Learning Matematika Peluang Kelas VIII SMP
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48