Page 3 - Colorful Ilustrasi Selamat Hari Guru Instagram Story
P. 3
KOMPETENSI
DASAR
3.4 Mengidentifikasi berbagai bentuk keragaman suku bangsa, sosial, dan budaya
di Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan.
4.4 Menyajikan berbagai bentuk keragaman suku bangsa, sosial, dan budaya di
Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan.
INDIKATOR
*
3.4.1 Mengidentifikasi berbagai bentuk keragaman suku bangsa, sosial, dan budaya di
Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan.
3.4.2 Mempresentasikan keberagaman suka bangsa, sosial dan budaya di Indonesia
4.4.1 Menjelaskan makna persatuan dan kesatuan dalam keberagaman
TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan mengamati lingkungan sekita siswa
dapat mengidentifikasi berbagai bentuk keragaman suku
hangsa, sosial, dan budaya di Indonesia yang terikat
persatuan dan kesatuan dan siswa dapat menjelaskan
makna dari persatuan dan kesatuan dalam keberagaman
suku bangsa, sosial, dan budaya di Indonesia.