Page 26 - E-BOOK Revisi 4_Neat
P. 26
18
Yuk! Cek Pemahaman Awal
1. Apa itu unsur fisik puisi?
2. Apa saja unsur tersebut?
Puisi tercipta dari bangunan atau struktur yang
berkaitan. Maksudnya, antara satu unsur dengan
unsur lainnya tidak dapat dipisahkan. Menurut
Rachmad Djoko Pradopo, seorang sastrawan, dalam
bukunya yaitu Pengkajian Puisi (1990), struktur
merupakan susunan unsur-unsur yang bersistem,
yang antara unsur-unsurnya terjadi hubungan yang
timbal balik, saling menentukan.
Unsur
Pembangun
Puisi
Unsur Fisik Unsur Batin