Page 18 - PERSEGI_RonaAfrildha_063
P. 18
yuk teman-teman, kita menghitung keliling persegi
bersama-sama
sebuah persegi dengan panjang sisi 6 cm, maka
S R berapakah kelilingnya?
maka cara menghitungnya adalah
Diketahui :
P Q
S (Panjang sisi) = 6 cm
Ditanya :
K (keliling) = ………?
Jawab :
K = 4 x 6 cm.
K = 24 cm
Jadi keliling dari persegi itu adalah 24 cm.
01
Bangun Datar Persegi 15