Page 42 - BUKU DUA - CATATAN KINERJA FADLI ZON BERPIHAK PADA RAKYAT
P. 42
1 November 2015
1
SETELAH menghadiri acara Press Gathering di
Lombok, Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon, S.S.,
M.Sc., melanjutkan agendanya dengan bertolak
ke Sumatera Barat. Dalam kapasitasnya sebagai
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Fadli Zon,
menghadiri kampanye terbuka Pemilukada Kota
Bukittinggi untuk pasangan Calon Walikota dan
Wakil Walikota Ismet Amzis dan Zulbahri Madjid di
Lapangan Atas Ngarai, Kota Bukittinggi.
Di Sumatera Barat, Wakil Ketua DPR RI Fadli
Zon, S.S., M.Sc., sebagai Wakil Ketua Umum Partai
Gerindra juga melakukan konsolidasi bersama para
calon kepala daerah dalam Pilkada Sumatera Barat. 2
Keterangan Foto:
1 Menghadiri kampanye terbuka Pemilukada
Kota Bukittinggi untuk pasangan Calon
Walikota dan Wakil Walikota Ismet Amzis
dan Zulbahri Madjid
2 Berorasi dalam kampanye terbuka
Pemilukada Kota Bukittinggi untuk pasangan
Calon Walikota dan Wakil Walikota Ismet
Amzis dan Zulbahri Madjid.
3 Konsolidasi bersama para calon kepala
daerah se-Sumatera Barat.
3
32 : BERPIHAK PADA RAKYAT