Page 328 - BUKU GELORA KATA KATA FAHRI HAMZAH
P. 328

Dr. Fadli Zon, M.Sc
                                             22
                          MEMBURU RECEHAN, TRILYUNAN TAK TAMPAK


                  Seperti biasanya pasti ditolak. Tetapi DPR sebagai
                  lembaga wakil rakyat harus jalan terus.


                  Dengan niat ikhlas DPR akhirnya akan membuktikan

                  bahwa kecurigaan awal sangat berdasar.


                  Rakyat harusnya santai dan tenang. Lihat saja rapat-
                  rapat yang akan dibuat terbuka. Ini adalah tontonan yang
                  menarik.


                  Semoga di bulan baik ini kita sebagai bangsa akan

                  bangkit melawan pembodohan oleh kemunafikan.


                  Selamat itikaf dan selamat menyaksikan...
                  Dukung Angket KPK
                  Bongkar Skandal KPK
                  Angket Bongkar Skandal




                  IV. KPK MAU KEMANA?



                  Lihat pola ini siapa tahu dapat Hidayah:


                  Century Gate (T) stop.
                  Reklamasi Gate (T) stop.



                                            319
   323   324   325   326   327   328   329   330   331   332   333