Page 346 - BUKU GELORA KATA KATA FAHRI HAMZAH
P. 346
Dr. Fadli Zon, M.Sc
23
KITA BUKAN BANGSA MALING
Istilah KBBI ini misalnya merujuk pada maling jemuran,
yang sering kedapatan dan lalu diteriaki orang.
Lalu bgmn pengertian tangkap tangan dalam KUHAP
sebagai peraturan hukum formil yang berlaku.
Pasal 1 butir 19 KUHAP: Tertangkap tangan adalah
tertangkapnya seseorang pada waktu sedang melakukan
tindak pidana.
...atau dengan segera sesudah beberapa saat tindak
pidana itu dilakukan, atau sesaat.
Dari beberapa pengertian tersebut, maka Operasi dan
Tangkap Tangan itu contradictio in terminis.
Karena Operasi harus didahului oleh serangkain kegiatan
tapi tangkap tangan adalah sebuah tindakan seketika
Maka pasal 18 ayat 2 KUHAP menegaskan bahwa “dalam
hal tertangkap tangan penangkapan dilakukan tanpa
surat perintah,...”
Maka lucu jika ada penyidik yang membawa surat tugas
apalagi surat penangkapan atas sebuah kasus
337