Page 396 - BUKU MENYERAP ASPIRASI MENCIPTAKAN SOLUSI
P. 396

SATU TAHUN KIPRAH WAKIL KETUA DPR KORINBANG DR (HC) RACHMAT GOBEL
                    Jumat, 27 Desember 2019, 11.30 WITA
                    Bentuk Kegiatan: Mengikuti Ceramah dan sholat Jumat
                    bersama Pengurus dan Santri serta masyarakat setempat,
                    dilanjutkan Pertemuan dan dialog Tanya Jawab
                    Peserta: Pengurus dan Para Guru serta Santri/Santriwati
                    Pesantren Al Fallah Kabupaten Gorontalo, Kader Partai
                    NasDem dan Tim RG


                    Isu/Permasalahan:
                    -  Agar para Guru dan Santri Mengikuti Ceramah
                       dilanjutkan sholat Jumat.
                    Tanggapan  terhadap Isu dan Solusi:
                    -  Mengikuti Ceramah dan Sholat Jumat  bersama Pengurus
                       dan Guru serta Santri/Santriwati Pesantren Al Fallah
                       Kabupaten Gorontalo.


                    Jumat, 27 Desember 2019, 16.00 WITA
                    Bentuk Kegiatan:  Pertemuan dan Dialog dengan Pengurus
                    BEM se Provinsi Gorontalo, dilanjutkan dengan kunjungan
                    ke Kantor Koperasi KKRG di Kabupaten Gorontalo
                    Peserta: Para Pengurus BEM se Provinsi Gorontalo, Kader
                    Partai NasDem Gorontalo dan Tim RG
                    Isu/Permasalahan:
                    -  Mengatasi pengangguran masyarakat Gorontalo;
                    -  Mengentaskan Kemiskinan, kesetaraan gender dan
                       kesehatan;
                    -  Perlu adanya pelajaran karakter building;
                    -  Mengatasi kekeringan di desa Tabumela,  kurangnya air
                       bersih;
                    -  Lapangan pekerjaan banyak yang nepotisme;
                    -  Jembatan penghubung putus antara Tinemba-Bonduana
                       Suwawa, sdh dilaporkan tetapi belum ada tindak lanjut;
                    -  Kurangnya Guru pengajar di desa-desa.


                                                                           375
   391   392   393   394   395   396   397   398   399   400   401