Page 15 - E-KATALOG IPA
P. 15
Environment
Technology
Selain dapat digunakan untuk melihat
benda dengan ukuran kecil, lup juga
Lup terus mengalami perkembangan dapat digunakan untuk menghasilkan
hingga saat ini, dari yang bentuk dan nyala api dengan bantuan sinar
fungsinya biasa saja, saat ini lup matahari. Dengan mengatur titik fokus
sudah berkembang menjadi lebih yang pada suatu benda maka lup dapat
modern, lebih efisien serta berfungsi membakar objek atau benda yang sudah
lebih baik lagi. Mulai dari lup mini, difokuskan tersebut.
lup yang dilengkapi led, lup khusus
berlian, lup portable, lup geologi led
Corner
dengan perbesaran 40x, lup detektor
UV dengan perbesaran 60x dan
lainnya.
15
14