Page 87 - Stabilitas Edisi 212 Tahun 2025
P. 87

President Director & Chief   Indonesia.
                                                              Financial Officer IIF, Rizki   Direktur Bisnis Wholesale
                                                              Pribadi Hasan di Kantor Pusat   dan Kelembagaan BRI, Agus
                                                              BRI, Jakarta pada Februari lalu.  Noorsanto, menyampaikan
                                                                 Dalam kerja sama ini, IIF   bahwa kerja sama ini
                                                              memperoleh fasilitas Non-  merupakan bagian dari upaya
                                                              Cash Loan (NCL) senilai Rp500   BRI dalam mempercepat
                                                              miliar serta fasilitas Forex   pembangunan infrastruktur
                                                              Line sebesar 50 juta dollar   yang berkelanjutan. “Kami
                                                              AS dari BRI. Fasilitas ini akan   yakin bahwa fasilitas ini akan
                                                              memperkuat kemampuan IIF   membantu memperkuat
                                                              dalam memberikan jaminan   kapasitas IIF dalam
                                                              kepada pihak ketiga dan   mendukung berbagai proyek
                                                              mendukung pembiayaan      strategis yang berdampak luas
                                                              proyek­proyek infrastruktur   bagi perekonomian nasional,”
          mencari fleksibilitas dalam   BRI BERIKAN           berkelanjutan yang strategis di   ujarnya.*
          melakukan berbagai transaksi
          dengan tetap berkomitmen   KREDIT KEPADA IIF
          untuk membayar tagihan       PT Bank Rakyat
          mereka secara penuh setiap   Indonesia (Persero) Tbk.
          bulan.                    (BRI) terus memperkuat
            Dengan tagline          komitmennya dalam
          #MyGoldRewards, Kartu     mendukung pembangunan
          Danamon American Express   infrastruktur yang
          Gold memberikan akses ke   berkelanjutan di Indonesia.
          berbagai exclusive privileges,   Sejalan dengan visi tersebut,
          termasuk premium airport   BRI memberikan fasilitas
          lounges, serta berbagai reward   kredit kepada PT Indonesia
          untuk travel, kuliner, dan   Infrastructure Finance (IIF)
          shopping. Keuntungan baru   untuk memperkuat kapasitas
          termasuk welcome bonus berupa   pendanaan proyek­proyek
          90.000 Membership Rewards®   strategis di Indonesia.   BTN RELOKASI KANTOR WILAYAH
          Points (MR Points) dan bonus   Adapun, penandatanganan   DI BANDUNG
          sejumlah 210.000 MR Points   perjanjian ini dilakukan oleh
          dengan kumulatif minimum   Direktur Bisnis Wholesale   PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) meresmikan
          transaksi tahunan di luar negeri   dan Kelembagaan BRI, Agus   relokasi kantor wilayah (Kanwil) BTN Jawa Barat dari Bekasi ke
          sebesar Rp200 juta.*      Noorsanto dan Interim     Bandung. Relokasi ini diyakini dapat mendorong ekonomi Jawa
                                                              Barat melalui sektor perumahan.
                                                                 “Perpindahan Kanwil BTN Jawa Barat dari Bekasi berawal dari
                                                              permintaan OJK yang meminta BTN memiliki Kanwil di Bandung,
                                                              karena hanya BTN yang Kanwil Jawa Baratnya ada di Bekasi.
                                                              Kami berharap bisa memperluas ekspansi terutama transaksi
                                                              BTN di Jawa Barat dengan hadirnya Gedung Kantor Baru Kanwil
                                                              BTN Jawa Barat di Bandung,” ujar Direktur Utama BTN Nixon LP
                                                              Napitupulu di sela peresmian Gedung Kantor Wilayah BTN Jawa
                                                              Barat, di Kota Bandung, akhir Februari lalu
                                                                 Menurut Nixon, BTN optimistis Jawa Barat akan mampu
                                                              menjadi penopang utama bagi penyaluran pembiayaan
                                                              perumahan perseroan. Tahun ini BTN menargetkan bisa
                                                              merealisasikan 350.000 rumah melalui skema Kredit Pemilikan
                                                              Rumah (KPR) subsidi. Dari jumlah tersebut sekitar 35 persen­40
                                                              persen dikontribusi dari Jawa Barat.*


                                                                              www.stabilitas.id   Edisi 212 / 2025 / Th.XX 87
   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92