Page 55 - Modul Matematika Wajib Kelas XII KD 3.2
P. 55

Modul  Matematika Wajib Kelas XII KD  3.2


                    D. Latihan Soal

                    1.  Diketahui  data:  3,  5,  4,  11,  10,  9,  7.  Tentukan  simpangan  rata-rata  data

                       tersebut!
                    2.  Diketahui  data:  4,  5,  3,  7,  9,  8.  Tentukan  Ragam  dan  simpangan  baku  data

                       tersebut!

                    3.  Tentukan simpangan rata-rata  data  pada  tabel  distribusi frekuensi di  bawah
                       ini.
















                    4.  Tentukan ragam dan simpangan baku data pada tabel distribusi frekuensi soal

                       nomor 3.

                    5.  Data  pada  histogram  di  bawah  ini  menunjukkan  banyaknya  penggunaan  air
                       bersih (m3) dalam sebulan dari 50 rumah tangga di RT.I Kelurahan Merdeka.

                       Tentukan  simpangan  rata-rata,  ragam,  dan  simpangan  baku  pemakaian  air

                       bersih di RT.I tersebut.


































                    @2021, SMAN 7 Bekasi
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60