Page 45 - C:\Users\OPS AL BASYARIYAH\Documents\Flip PDF Corporate Edition\kelas 2 2020_Ebook_TIK\
P. 45
P a g e | 42
B. Memulai Microsoft Word
Kita dapat memulai atau menjalankan program aplikasi
Microsoft Word dengan menggunakan langkah lebih dari satu
cara, antara lain:
1. Melalui Start
Langkah – langkahnya adalah :
Klik start > Programs, baru masuk ke folder MS Office. Atau
mungkin langsung dari klik start > Programs > Microsoft Word.
Gambar . Akses MS Word dari Start > Programs
Setelah Proses di atas maka aplikasi MS Word akan dijalankan
dan menampilkan area kerja sebagai berikut:
TIK KELAS – 2 _ 2020