Page 46 - Modul Ekonomi Digital: Perdagangan Internasional
P. 46

Rangkuman.









        • Neraca Perdagangan adalah catatan transaksi ekspor-impor barang antarnegara

           yang dilakukan dalam kurun waktu tertentu (biasanya satu tahun)

        • Neraca Pembayaran (Balance of Payment) adalah catatan sistematis yang

           dipergunakan untuk membukukan semua transaksi ekonomi yang dilakukan

           penduduk suatu negara dengan penduduk negara lain dalam waktu satu tahun.

        • Komponen          Neraca      Pembayaran         :   Neraca      Transaksi      Berjalan     (neraca


           perdagangan & jasa), Neraca Lalu-lintas Modal, dan Neraca Lalu-lintas Moneter

        • Neraca Pembayaran Surplus: jumlah penerimaan > jumlah pembayaran

        • Neraca Pembayaran Defisit: jumlah penerimaan < jumlah pembayaran

        • Kurs tukar valuta asing tercatat dua macam kurs, yaitu kurs beli dan kurs jual.

           Kurs beli artinya harga pembelian valuta asing oleh bank atau pedagang valas,

           sedangkan kurs jual artinya harga penjualan valuta asing oleh bank.






                 N E R A C A   P E M B A Y A R A N   &   K U R S   V A L U T A   A S I N G





           Se te l a h me mpe l a jari k e g i a ta n b e l a ja r 3 ,


                            k e rja k a n s oa l La ti ha nY uk !








                  Klik gambar di samping ini
                  untuk mulai mengerjakan:
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51