Page 40 - Buku Ajar Kewirausahaan Produktivitas Telur Itik
P. 40
- Keuntungan Usaha
Keuntungan usaha diperoleh setelah mengurangkan antara penerimaan
penjualan teluritik dan itik culling dengan biaya usaha.
Pendapatan usaha = Rp. 556.462.500,- Rp. 475.367.850,-= Rp. 81.094.650,-
Keuntungan usaha peternakan itik petelur selama 3 tahun sebesar Rp. 81.094.650,- atauRp. 2.252.629,- per bulan
Daftar Pustaka :
Guntoro, S dkk. 2013. PEMANFAATAN FESES SAPI UNTUK PAKAN ITIK BALI JANTAN. Jurnal Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian Vol. 16, No.2,: 77-84.
Buku Ajar Pembelajaran Kimia Kewirausahaan Peningkatan Produktivitas Telur Itik | 33

