Page 60 - Kurikulum Prodi PKimia 2021
P. 60
profesional. Materi micro teaching meliputi: memahami dasar-dasar pengajaran mikro, menyusun rencana pelaksanaan pengajaran (RPP), membentuk dan meningkatkan kompetensi keterampilan dasar mengajar terbatas, kompetensi keterampilan dasar mengajar terpadu, membentuk kompetensi kepribadian, dan membentuk kompetensi sosial.
GIP4001 Pengenalan Lapangan Persekolahan
3. MataKuliahProgramStudiBidangIlmu
4 sks
3 sks
Perkuliahan ini merupakan mata kuliah praktik meliputi observasi kelas dan administrasi sekolah di sekolah-sekolah yang ditunjuk oleh fakultas.
GKM1101
Kimia Dasar 1
Memberikan pengetahuan yang mendalam tentang kimia dengan cara mengembangkan keterampil-an dalam stoikiometri, energitika, dan kesetimbangan dalam sistem kimia serta pengantar struktur atom dan struktur molekul dan sifat materi ditinjau dari teori molekuler, sehingga dapat memecahkan permasalahan kimia dan sadar akan keterkaitan kimia dengan berbagai ilmu pengetahuan alam serta dapat menunjukkan peranan kimia dalam masyarakat dan sumbangan kimia dalam kemajuan teknologi.
GKM1102
GKM1103
GKM1104
Praktikum Kimia Dasar 1
Matematika Kimia
Bahasa Inggris
1 sks
3 sks
2 sks
Mengkaji teknik dasar bekerja di laboratorium kimia dan sebagai dasar bekerja di laboratorium kimia selanjutnya.
kuliah ini menyajikan tentang konsep dasar dan metode integral yang digunakan dalam fisika, konsep dasar fungsi transenden, aljabar bilangan kompleks, konsep operasi matriks, determinasi dalam memecahkan persamaan linier simultan, notasi koordinat, prinsip differensial parsial, konsep dasar dan metode integral
Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dasar bahasa inggris bagi magasiswa sebagai bekal untuk diterapkan dalam dunia pendidikan dan kehidupan sehari-hari.
57