Page 105 - Buku Kimia Unsur Golongan Utama Berbasis PBL
P. 105

UNIVERSITAS SRIWIJAYA
         Elektronegati vitas
2.55
1.9
2.01
1.96
2.33
Konfigurasi Elektron
[He]2s2p2
[Ne]3s2p2
[Ar]3d10 4s2p2
[Kr]4d10 5s2p3
[Xe]4f14 5d 10 6s2p2
  C. Sifat - Sifat Kimia Golongan IVA
1. Karbon
Karbon dan silikon tidak reaktif pada suhu biasa. Karbon dan silikon membentuk kation sederhana seperti C4+ dan Si4+. Sifat kimia karbon antara lain sebagai berikut.
a) Karbon bereaksi langsung dengan fluor, dengan reaksi seperti berikut.
C(s) + 2 F2(g) → CF4(g)
b) Karbon dibakar dalam udara yang terbatas jumlahnya menghasilkan karbon
monoksida.
2 C(s) + O2(g) → 2 CO(g)
Jika dibakar dalam kelebihan udara, akan terbentuk karbon dioksida.
c) Membentuk asam oksi.
Bila karbon dipanaskan dalam udara, unsur ini bereaksi dengan oksigen membentuk CO2 dan jika CO2 ini bereaksi dengan air akan membentuk asam karbonat.
CO2(g) + H2O(l) →H4CO3(l)
asam karbonat
d) Membentuk garam asam oksi.
Asam karbonat, suatu asam diprotik yang khas, bereaksi dengan basa menghasilkan karbonat dan bikarbonat, antara lain seperti berikut.
1) K2CO3
2) KHCO3
3) MgCO3
4) Mg(HCO3)2
= kalium karbonat
= kalium bikarbonat
= magnesium karbonat
= magnesium bikarbonat
5) Kecenderungan atom karbon membentuk ikatan kovalen tunggal, ikatan rangkap dua dan ikatan rangkap tiga yang akan membentuk senyawa organik.
2. Silikon
 Bahan Ajar Kimia Unsur Golongan IVA 98




























































   103   104   105   106   107