Page 95 - Buku Siswa Kelas 6 Tema 7 Revisi 2018
P. 95

Ayo Mencoba



                       Bersama kelompokmu, carilah informasi mengenai tahun dan tempat
                       penyelenggaraan SEA-Games. Carilah informasi penyelenggaraan SEA-Games
                       pertama  dan lima  penyelanggaraan terakhir. Catatlah  dalam  bentuk tabel
                       sebagai berikut.

                         SEA-Games              Tahun                  Negara                   Kota

                               I         1959                    Thailand               Bangkok
                             XXV         2009                    Laos                   Viantiane














                         Ayo Renungkan




                       Apa yang telah aku pelajari hari ini?












































                                                                   Subtema 2: Pemimpin Idolaku             89






                                             Di unduh dari : Bukupaket.com
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100