Page 5 - LKPD - LISTRIK DINAMIS (RANGKAIN LISTRIK)-dikonversi
P. 5
LKPD - Lembar Kerja Peserta Didik
Keterangan :
1. Apabila saklar ke-1 lampu di matikan salah satu lampu akan mati namun, lampu
yang lain akan tetap hidup.
2. jika lampu mati termasuk kedalam rangkaian terbuka
3. jika lampu hidup termasuk kedalam rangkaian tertutup.
4. Penerapan rangkaian paralel ini bisa diterapkan di rangkaian listrik di rumah seperti
lampu kamar dan lampu ruang tamu, yaitu apabila lampu kamar dimatikan, lampu
ruang tamu akan tetap hidup begitupula sebaliknya.
Data Perolehan
Keadaan Lampu Ketika
NO Jenis Rangkaian Semua Lampu Terhubung ke Salah Satu Lampu
Baterai Dilepas
1 Seri
2 Paralel
Pertanyaan Diskusi :
1. Manakah rangaian yang mampu menyalakan bohlam yang paling terang?
2. Pada rangkaian seri, jika 1 lampu dimatikan, apa yang akan terjadi?
3. Pada Rangkaian Paralel, jika 1 lampu dimatikan, apa yang akan terjadi?
4. Hitunglah Kuat arus yang mengalir dalam rangkaian tersebut!