Page 30 - E-Modul Sistem Reproduksi 3
P. 30

4    Penyebab dari kanker serviks adalah human virus                                4
                      papillomavirus (HVP).              Pembalut yang tidak segera

                      diganti ketika penuh darah saat menstruasi maka akan

                      mudah membuat vagina menjadi lembab. Jika vagina
                      lembab, virus HPV aka mudah untuk berkembang biak

                      pada tubuh. Tidak hanya itu, pembalut yang berkualitas
                      buruk juga dapat menyebabkan terjadiya kanker serviks.

                      Sehingga dapat dikatakan bahwa pembalut dapat
                      menyebabka kanker.

                 5    Kehamilan ektopik adalah kehamilan yang terjadi diluar                         4
                      rahim. Dimana sel telur yang telah dibuahi oleh sperma

                      tidak menempel pada dinding rahim layaknya pada
                      kehamilan normal. Akan tetapi, sel telur tersebut akan

                      menempel pada organ lain seperti tuba fallopi, indung

                      telur atau leher rahim. Penyebab dari kehamilan ektopik
                      ini antara lain endometriosis, penyakit radang panggul,

                      ketidakseimbangan hormon, bawaan lahir atau genetik,
                      dan jaringan parut akibat bekas operasi di daerah rahim

                      dan panggul sebelumnya.
                 6    Donor sperma masih merupakan sebuah kontroversi                                4

                      dalam masyrakat dunia terutama orang-orang beragama
                      islam. Walaupun tujuan dari donor sperma ini baik, yakni

                      agar wanita yang tidak ingin menikah dapat memiliki
                      anak tanpa hubungan seksual, namun hal ini tentu saja

                      tidak sah secara agama. Dalam agama, bayi yang asalnya

                      bukan dari pasangan suami istri sah hukumnya haram.
                      Karena statusnya sama saja dengan melakukan hubungan

                      diluar nikah. Jadi, donor sperma dapat dikatakan haram
                      untuk dilakukan.











                                                                                                               29
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35