Page 13 - produk bahan ajar thesis 15 Januari 2024
P. 13
Ayo Periksa Jawabanmu
Simaklah Contoh Langkah Penyelesaian dari Soal-Soal Diatas!
1. Sebelum kamu menghitung nilai dari 1 potong kue, kamu harus memastikan
bahwa kamu telah membagi tiap tatakan kue te-ghette menjadi beberapa
bagian yang sama besar. Berikut satu contoh jawaban benar:
1
Untuk kue besar, nilainya artinya 1 dari 10
10
bagian setara
1
Untuk kue besar, nilainya artinya 1 dari 15
15
bagian setara
1
Untuk kue besar, nilainya artinya 1 dari 30
30
bagian setara
1
2. Ukuran te-ghette tidak dapat dikatakan sebagai pecahan karena
20
ukurannya pasti tidak akan sama besar. Ingat! Pecahan merupakan bilangan
yang menyatakan nilai suatu bagian dari keseluruhan bagian yang setara
(sama besar)
Bagaimana hasil pekerjaanmu? Apakah kamu dapat menemukan
cara pengerjaan atau jawaban lain selain pembahasan diatas?
8