Page 46 - MODUL KESETIMBANGAN KIMIA
P. 46
5E Instructional Model
Kerjakanlah latihan berikut ini! Setelah mengerjakan latihan,
berdiskusilah dengan guru dan teman ananda mengenai materi yang
belum dipahami.
1. Jelaskan yang dimaksud dengan kesetimbangan
homogen! Berikan contohnya!
2. Jelaskan yang dimaksud dengan kesetimbangan
heterogen! Berikan contohnya!
3. Golongkanlah reaksi-reaksi berikut ke dalam reaksi
kesetimbangan homogen atau heterogen!
a. CaCO 3(s) ⇌ CaO(s) + CO 2(g)
b. CO 2(g) + H 2(g) ⇌ CO(g) + H 2O(g)
+
c. NH 3(g) + H 2O(l) ⇌ NH 4 (aq) + OH (aq)
-
2+
3+
d. Fe (aq) + SCN (aq) ⇌ Fe(SCN) (aq)
-
Kelas XI SMA/MA 46 Kesetimbangan Kimia