Page 8 - MODUL PRAKTIKUM AGROMET
P. 8

II.  LAPORAN PRAKTIKUM


               2.1 Ketentuan Laporan Praktikum

                   1.  Laporan  dibuat  dan  dikumpulkan  oleh  praktikan  dalam  bentuk  hardfile  sedangkan
                       softfile sebagai tiket masuk responsi.

                   2.  Laporan dibuat secara berkelompok dengan jumlah praktikan 3-4 orang.

                   3.  Laporan  dibuat  sesuai  dengan  Format  Laporan  Praktikum  Agroteknologi.


               2.2  Mekanisme Pengumpulan Laporan
                   1. Pengumpulan Laporan

                      Laporan dikumpulkan dalam jangka waktu 2 hari setelah acc dikembalikan kepada

                      praktikan yaitu terakhir pukul 12.00 WIB.
                   2.  Pengoreksian Laporan

                      Pengoreksian  laporan  dilakukan  dengan  memberi  nilai  pada  masing-masing  bab
                      laporan sesuai dengan format laporan berserta catatan, dan pada bagian cover diberi

                      nilai total. Selain itu juga dilakukan pengecekan kemungkinan kegiatan ‘copy paste’
                      antara laporan yang satu dengan yang lain.

                   3.  Pengembalian Laporan

                      Laporan  yang  telah  dikoreksi  oleh  asisten  dikembalikan  kepada  praktikan  sebelum
                      responsi dilaksanakan.


               2.3  Aturan Laporan

                   1.  Pengumpulan  laporan  yang  melewati  batas  waktu  akhir  yaitu  pukul  12.00  WIB
                      diberikan pengurangan nilai sebesar 50% dari nilai total laporan yang didapatkan.

                   2.  Laporan yang menunjukkan plagiarism maka nilai laporannya 0.

                   3.  Anggota kelompok yang tidak ikut bekerjasama maka nama yang bersangkutan di beri
                      tanda dan nilai laporannya 0.


















                                                                                                       viii
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13