Page 19 - MATEMATIKA KUBUS BALOK DAN LIMAS
P. 19
Contoh soal :
1) Hitunglah luas permukaan sebuah balok yang memiliki panjang 18 cm, lebar 14 cm dan
tinggi 12 cm!
Jawab :
LP = 2{(p x l) + (p x t ) + (l x t)}
= 2 {(18 x 14) + (18 x 12 ) + (14 x 12)}
= 2 (252 + 216 + 168)
= 2 (636)
= 1272 cm 2
2) Hitunglah volume balok yang mempunyai p = 14 l = 8 dan t = 7
Jawab :
VB = p x l x t
= 14 x 8 x 7
= 784 cm
3
13